Timesmalukucom
No Result
View All Result
Saturday, January 31, 2026
  • Nasional
  • Daerah
  • Ekonomi
  • Hukrim
  • Olahraga
  • Pemerintahan
  • Pendidikan
  • Politik
Subscribe
Timesmaluku.com
  • Nasional
  • Daerah
  • Ekonomi
  • Hukrim
  • Olahraga
  • Pemerintahan
  • Pendidikan
  • Politik
No Result
View All Result
Timesmaluku.com
  • Beranda
  • Nasional
  • Daerah
  • Ekonomi
  • Politik
  • Hukrim
Home Daerah

Dibawa Kepimpinan Timotius Kaidel, Aru Raih UHC Award 2026

Redaksi TM by Redaksi TM
January 31, 2026
in Daerah
Wakil Bupati Aru, Muhammad Djumpa menerima penghargaan dari BPJS Kesehatan

Wakil Bupati Aru, Muhammad Djumpa menerima penghargaan dari BPJS Kesehatan

 

Baca Juga :

Rayakan HUT ke-12, AMGPM Pulau Ambon Utara Terima Pesan Khusus Wali Kota Bodewin Wattimena

Sambut Ramadan 1447 Hijriah, BAZNAS SBB Bentuk UPZ Masjid di Kairatu dan Kairatu Barat

Bupati Benyamin Noach Sambangi Kemenkumham, Bahas Perlindungan Tenun Ikat Kisar sebagai Indikasi Geografis

Ambon, TM – Kabupaten Kepulauan Aru kembali menorehkan prestasi di tingkat nasional. Dibawa kepimpinan Bupati Timotius Kaidel dan Muhammad Djumpa, selalu Wakil Bupati, Aru berhasil meraih Universal Health Coverage (UHC) Award Tahun 2026, kategori Pratama yang diberikan oleh Pemerintah Republik Indonesia bersama BPJS Kesehatan.

Penghargaan itu diterima Wakil Bupati, Muhammad Djumpa langsung dari tangan Menteri Koordinator Bidang Pemberdayaan Masyarakat, Abdul Muhaimin Iskandar, dalam acara penganugerahan UHC Award Tahun 2026 yang digelar di Ballroom JIEXPO Kemayoran, Jakarta, Selasa (27/1/2026).

Mengacu pada siaran pers BPJS Kesehatan, pada UHC Awards 2026 penghargaan diberikan kepada 31 pemerintah provinsi serta 397 pemerintah kabupaten/kota.

Direktur Utama BPJS Kesehatan, Ghufron Mukti mengatakan bahwa capaian ini merupakan hasil kolaborasi lintas sektor antara pemerintah pusat, pemerintah daerah, serta seluruh pemangku kepentingan.

Kolaborasi ini tentu menjamin hak dasar masyarakat terhadap layanan kesehatan.

“Hingga 31 Desember 2025, kepesertaan Program JKN telah mencapai 282,7 juta jiwa atau lebih dari 98 persen penduduk Indonesia, dengan tingkat kepesertaan aktif sebesar 81,45 persen. Angka ini telah melampaui target nasional dalam RPJMN 2025–2029,” ucapnya.

Sementara itu, Menteri Koordinator Bidang Pemberdayaan Masyarakat, Abdul Muhaimin Iskandar (Cak Imin), menegaskan bahwa Program JKN merupakan wujud nyata kehadiran negara dalam menjalankan amanat Undang-Undang Dasar 1945.

“Program JKN memastikan masyarakat tidak jatuh miskin hanya karena sakit. Dengan masyarakat yang sehat, akan tercipta bangsa yang makmur, sejahtera, dan unggul,” jelasnya.

Wabup Aru, Drs. Muhammad Djumpa menyampaikan, pencapaian UHC merupakan hasil kerja bersama seluruh pemangku kepentingan, mulai dari pemerintah daerah, BPJS Kesehatan, fasilitas pelayanan kesehatan, hingga partisipasi aktif masyarakat.

Ia mengaku senang, Pemerintah Kabupaten Kepulauan Aru meraih penghargaan Penghargaan Universal Health Coverage Awards Tahun 2026 kategori Pratama.

“Alhamdulillah, Pemkab Aru meraih penghargaan ini. kami menyadari, capaian ini bukan titik akhir, masih banyak yang harus disempurnakan agar layanan kesehatan benar-benar merata, berkualitas, dan berkelanjutan,” ujarnya.(TM-03)

Tags: BPJS Kesehatanbupati arupenghargaan UHC
Previous Post

Sambut Ramadan 1447 Hijriah, BAZNAS SBB Bentuk UPZ Masjid di Kairatu dan Kairatu Barat

Next Post

Rayakan HUT ke-12, AMGPM Pulau Ambon Utara Terima Pesan Khusus Wali Kota Bodewin Wattimena

Berita Terkait

Rayakan HUT ke-12, AMGPM Pulau Ambon Utara Terima Pesan Khusus Wali Kota Bodewin Wattimena

Rayakan HUT ke-12, AMGPM Pulau Ambon Utara Terima Pesan Khusus Wali Kota Bodewin Wattimena

by Redaksi TM
January 31, 2026
0

Ambon, TM — Angkatan Muda Gereja Protestan Maluku (AMGPM) Daerah Pulau Ambon Utara merayakan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-12 dengan...

Sambut Ramadan 1447 Hijriah, BAZNAS SBB Bentuk UPZ Masjid di Kairatu dan Kairatu Barat

Sambut Ramadan 1447 Hijriah, BAZNAS SBB Bentuk UPZ Masjid di Kairatu dan Kairatu Barat

by Redaksi TM
January 31, 2026
0

SBB, TM — Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) Kabupaten Seram Bagian Barat (SBB) membentuk Unit Pengumpul Zakat (UPZ) di masjid-masjid...

Bupati Benyamin Noach Sambangi Kemenkumham, Bahas Perlindungan Tenun Ikat Kisar sebagai Indikasi Geografis

Bupati Benyamin Noach Sambangi Kemenkumham, Bahas Perlindungan Tenun Ikat Kisar sebagai Indikasi Geografis

by Redaksi TM
January 31, 2026
0

Ambon, TM — Bupati Maluku Barat Daya (MBD), Benyamin Thomas Noach, menyambangi Kantor Wilayah Kementerian Hukum (Kemenkum) Maluku, Jumat (30/1/2026)....

Next Post
Rayakan HUT ke-12, AMGPM Pulau Ambon Utara Terima Pesan Khusus Wali Kota Bodewin Wattimena

Rayakan HUT ke-12, AMGPM Pulau Ambon Utara Terima Pesan Khusus Wali Kota Bodewin Wattimena

  • Trending
  • Comments
  • Latest
Kantor Bank Maluku-Maluku Utara

SPPD Direksi Bank Maluku tak Wajar, Juga Fiktif, RUMMI Desak Polda Maluku Selidiki Kasusnya

April 10, 2025
Gafur Retob

Diingatkan Jangan Main Pindahkan Pedagang, LBH Muhammadiyah: Pemkot Ambon Siapkan Dulu Alternatifnya

April 15, 2025
Saleh Souwakil, Pengurus IMM Maluku

Kejaksaan Tinggi Diminta Usut Proyek Renovasi Rumah Jabatan Gubernur Maluku

March 9, 2025
Dialog Pemuda Muhammadiyah Maluku

Krisis Sampah di Ambon Makin Parah, Ketua KNPI Maluku:Cocok Dijuluki Ambon Badaki

April 12, 2025
LBH Fakultas Hukum Unpatti Raih Akreditasi B, Perkuat Komitmen Layanan Hukum Berkualitas

LBH Fakultas Hukum Unpatti Raih Akreditasi B, Perkuat Komitmen Layanan Hukum Berkualitas

0
Unpatti Kukuhkan Lima Guru Besar, Angkat Isu Perikanan dan Bahasa Inggris

Unpatti Kukuhkan Lima Guru Besar, Angkat Isu Perikanan dan Bahasa Inggris

0
Freddy Leiwakabessy, Rektor Unpatti

59 Peserta Ikuti Diklatsar Menwa Universitas Pattimura di Rindam XV Pattimura

0
Unpatti Gelar Seminar Eksplorasi Minyak dan Gas di Maluku

Unpatti Gelar Seminar Eksplorasi Minyak dan Gas di Maluku

0
Rayakan HUT ke-12, AMGPM Pulau Ambon Utara Terima Pesan Khusus Wali Kota Bodewin Wattimena

Rayakan HUT ke-12, AMGPM Pulau Ambon Utara Terima Pesan Khusus Wali Kota Bodewin Wattimena

January 31, 2026
Dibawa Kepimpinan Timotius Kaidel, Aru Raih UHC Award 2026

Dibawa Kepimpinan Timotius Kaidel, Aru Raih UHC Award 2026

January 31, 2026
Sambut Ramadan 1447 Hijriah, BAZNAS SBB Bentuk UPZ Masjid di Kairatu dan Kairatu Barat

Sambut Ramadan 1447 Hijriah, BAZNAS SBB Bentuk UPZ Masjid di Kairatu dan Kairatu Barat

January 31, 2026
Bupati Benyamin Noach Sambangi Kemenkumham, Bahas Perlindungan Tenun Ikat Kisar sebagai Indikasi Geografis

Bupati Benyamin Noach Sambangi Kemenkumham, Bahas Perlindungan Tenun Ikat Kisar sebagai Indikasi Geografis

January 31, 2026
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy

© 2024 Akurat, Terpercaya dan Berimbang

No Result
View All Result
  • Nasional
  • Daerah
  • Ekonomi
  • Hukrim
  • Olahraga
  • Pemerintahan
  • Pendidikan
  • Politik

© 2024 Akurat, Terpercaya dan Berimbang