Kejati Maluku Tuntaskan Kasus Narkotika dan Penganiayaan Lewat Keadilan Restoratif
Ambon, TM.— Kejaksaan Tinggi (Kejati) Maluku bersama jajaran kembali berhasil menyelesaikan dua perkara pidana melalui mekanisme Keadilan Restoratif (Restorative Justice/RJ). ...